Kiat Ampuh Atasi Sakit Tengggorokan

Udara dingin dan kelembaban yang begitu tinggi saat musim penghujan membuat beragam bakteri dan kuman berkembang dengan cepat. Bakteri inilah yang dapat menginfeksi orang disekelilingnya. Apabila sistem imun seseorang sedang tidak dalam keadaan baik, maka dapat dipastikan paparan virus dan bakteri akan menyebabkan seseorang sakit.

Kebiasaan Buruk yang Sebaiknya Tidak Dilakukan Sewaktu Makan

Makan adalah sebuah waktu yang sangat penting sebab kondisi tubuh seseorang akan sangat bergantung pada apa yang ia makan. Hanya saja, seringkali, kita meremehkan kegiatan menyantap makan sehingga membuat kita terserang penyakit atau gangguan kesehatan yang disebabkan oleh kebiasaan buruk kita sewaktu makan.

Tips Atasi Kantuk Sewaktu Bekerja

Saat sedang melakukan aktivitas di kantor atau tempat kerja tak jarang kita akan merasakan kantuk yang cukup menyiksa ketika kantuk tersebut harus kita tahan, alhasil terkadang kita malah akan mengantuk saat pekerjaan masih begitu menumpuk. Hal seperti ini umum sekali terjadi, terutama pada jam-jam tertentu seperti jam makan siang atau jam istirahat, bahkan beberapa orang akan mengalami kantuk saat masih dini seperti misalkan antara jam 10 atau jam 11. Ketika kondisi seperti ini terjadi bukan hanya pekerjaan yang tidak akan sanggup kita selesaikan, bahkan konsentrasi kitapun terkadang menjadi menghilang akibat kantuk yang begitu mendera.

Awas Keliru! Berikut Daftar Kegiatan yang Harus Dihindari Setelah Makan

Setiap orang umumnya memiliki kegiatan yang sering mereka lakukan setelah makan. Dan biasanya kegiatan tersebut bergantung dengan waktu atau jam makan hingga dengan jenis makanan tertentu. Seperti misalkan, ada sebagian orang yang setelah menyantap sarapan pagi, memilih untuk bersantai sebentar sambil membaca koran atau mandi sebelum melakukan aktivitas.

Tips Atasi Ngantuk Setelah Makan Siang

Biasanya kebanyakan orang akan merasakan kantuk yang begitu menyiksa setelah menyantap makan siang. Hal ini sendiri dipicu oleh beberapa sebab sehingga membuat siapapun mendambakan tidur setalah menyantap makan siangnya. Namun, jika hal seperti ini terus-terusan terjadi setiap kali anda selesai menyatap makan siang, maka akan mengganggu aktivitas anda karena mata akan terasa begitu berat dan konsentrasi menjadi buyar sehingga anda tidak siap dihadapkan pada pekerjaan yang masih begitu banyak.

5 Jenis Relaksasi yang Baik Dicoba Setelah Anda Lelah Bekerja

Ketika anda lelah bekerja seharian pada malam hari, dengan kondisi lelah dan menjenuhkan, relaksasi adalah satu yang ingin segera dilakukan. Mendengar relaksasi pasti langsung terdengar enak dan nyaman di telinga anda ketika dilakukan sepulang dari bekerja. Melakukan hal ini sepertinya akan membuat anda merasa rileks  dan membangkitkan kembali energi anda dan anda dapat melakukan aktivitas selanjutnya seperti makan malam dan langsung tidur untuk mengistirahatkan seluruh tubuh sebelum akhirnya kembali bekerja di pagi harinya.

Cara Mengatasi Penyakit Pelupa

Sering kali ingin melakukan sesuatu namun ternyata tiba-tiba saja lupa akan melakukan apa. Hal ini bukan hanya kebetulan saja, namun juga termasuk ke dalam sebuah penyakit yang harus segera diatasi. Pada umumnya, penyakit lupa dialami oleh kaum manula. Namun ternyata bukan hanya monopoli kaum manula saja, pada kalangan anak muda seperti anak-anak, remaja, mahasiswa dan bahkan karyawan kerap kali mengalami hal serupa.

Dampak Buruk Soda Untuk Kesehatan

Tahukah anda kalau ternyata banyak jenis makanan di dunia ini yang sama sekali tidak mengandung nutrisi? Salah satunya adalah soda padahal seperti yang telah kita ketahui soda memiliki banyak penggemar. Sebab minuman ini telah seolah menjadi gaya hidup baru yang hampir dilakukan oleh banyak orang. Apalagi konsumsi minuman soda dapat menimbulkan sensasi menyegarkan. Namun tanpa mereka sadari bahwa sesungguhnya minuman soda tidak memiliki kandungan nutrisi ataupun gizi. Namun bukan itu saja, selain tidak memiliki kandungan nutrisi, konsumsi soda yang berlebihan juga dapat berdampak buruk untuk kesehatan.

Tips Atasi Kecanduan Fast Food

Dewasa ini untuk sebagian besar masyarakat yang bermukim diperkotaan yang memiliki segudang aktivitas yang banyak memang memiliki kegemaran mengkonsumsi fast food atau hidangan cepat saji atau yang dikenal pula dengan sebutan junk food. Hal seperti ini cukup meresakan, sebab banyak kandungan zat kimia yang terkandung dalam fast food, serta proses memasak yang begitu cepat dan alat masak serta minyak yang dipakai berulang kali membuat fast food atau junk food semakin riskan untuk kesehatan.

Ketahui! Inilah Dia 5 Pengaruh Kafein Untuk Tubuh Anda

Saat ini sepertinya kafein sudah menjadi bagian dari gaya hidup manusia dan bahkan saat ini kafein tengah menjadi kebutuhan untuk beberapa orang. Betapa tidak, senyawa kafein setiap harinya selalu dikonsumsi dan bak kebutuhan pokok, jika tidak mengkonsumsi kafein seseorang akan merasakan hari-harinya kurang lengkap. Kafein yang banyak dikonsumsi oleh banyak orang biasanya datang dalam bentuk minuman atau makanan ringan seperti diantaranya kopi, teh, soda, coklat dan lain sebagainya.

Daftar Nutrisi dan Gizi Penting Untuk Tulang yang Kuat Selain Kalsium

Menjaga kesehatan dan kekuatan tulang adalah hal penting yang harus senantiasa dilakukan oleh setiap orang. Sebab dengan tulang yang sehat dan kuat, tubuh kita dapat melakukan segala macam aktivitas mulai dari aktivitas yang ringan hingga dengan aktivitas berat sekalipun dengan tanpa halangan.

Produksi Keringat Berlebih? Berikut Cara Mengatasinya

Indonesia merupakan negara beriklim tropis dengan rata-rata suhu yang tinggi. Sehingga keringat seolah menjadi ‘kawan’ akrab orang Indonesia. Apalagi kecenderungan saat ini dengan semakin padatnya aktivitas, sehingga dapat mengakibatkan keringat berlebih. Ada banyak hal negatif yang dapat terjadi akibat dari jumlah produksi keringat yang berlebih. Diantaraya adalah bau badan, ketika tubuh mengeluarkan aroma berbau, maka rasa percaya diri anda bisa menjadi turun, apalagi jika aroma tubuh anda yang berbau tidak sedap dapat mengganggu orang lain.

Mengurangi Minus Pada Mata Dengan Lakukan Cara Alami Dibawah Ini

Mata minus merupakan gangguan yang terjadi pada mata sehingga membuat seseorang tidak dapat melihat benda pada jarak yang terlalu jauh. Masalah mata minus dapat dialami oleh siapa saja, tak peduli pria, wanita, anak-anak maupun orang dewasa. Adapun penyebab mata minus umumnya disebabkan akibat dari sering membaca dalam keadaan gelap atau tidak mendapatkan pencahayaan yang memadai, membaca sambil berbaring, TV, terkena pancaran radiasi monitor, atau ponsel dan sebagainya.

Ketahui Ini Daftar Kebiasaan Sederhana yang Dapat Membuat Tubuh Merasa Lelah

Apakah anda merasa sangat mudah lelah? Jangan diremehkan, hal ini bisa menjadi masalah yang cukup serius. Kebiasaan sehari-hari yang anda lakukan ikut pula memainkan peran penting dalam meningkatkan energi dalam tubuh anda. Kurang mendapatkan istirahat yang cukup saat malam hari bisa menjadi salah satu pemicu timbulnya rasa lelah dan membuat anda merasa cepat lelah. Selain itu, pola makan yang tidak tepat serta gaya hidup yang tidak sehar amat mempengaruhi sistem kekebalan tubuh.

Atasi Bau Pada Ketiak dengan Lakukan Hal Berikut!

Perawatan tubuh tentunya menjadi hal yang amat penting yang harus dilakukan oleh setiap orang, khususnya untuk para wanita, khususnya bagi perempuan yang memiliki begitu banyak kegiatan. Bekerja dikantor, bermain bersama kawan-kawan serta rutin berolahraga tentunya akan membuat tubuh berkeringat. Yang kemudian, dapat menimbulkan bau yang tidak sedap dari tubuh anda terutama dibagian ketiak. Jika aroma bau tidak sedap hingga tercium dan mengganggu orang lain, hal seperti ini tentu akan membuat anda merasa kurang nyaman dan kehilangan rasa percaya diri.

Beberapa Kebiasaan Buruk yang Memicu Timbulnya Back Pain

Back Pain atau yang dalam bahasa Indonesia berarti nyeri punggung merupakan keluhan yang sering dialami oleh hampir sebagian besar penduduk dunia. Meski tidak mendatangkan bahaya yang begitu besar untuk tubuh, bukan berarti back pain ini bisa dianggap remeh begitu saja. Mungkin saja, ini adalah gejala-gejala awal tubuh mulai terserang penyakit.

Kaku dan Tegang Otot Akibat Duduk Seharian? Berikut Cara Peregangan Otot di Sela Waktu Kerja

Kita semua tahu jika duduk sepanjang hari tidak baik untuk kesehatan. Hanya saja, rutinitas dan pekerjaan, memaksa seseorang untuk duduk didepan layar monitor berjam-jam untuk melakukan sesuatu yang memang sudah menjadi pekerjaannya. Sayangnya, orang-orang yang memiliki rutinitas kurang baik ini, tidak semuanya memiliki waktu atau kesadaran diri untuk diimbangi dengan olahraga atau pegi ke gym. Duduk terus menerus dalam waktu yang tidak sebentar akan menyebabkan anda sering mengalami kaku dan tegang otot.

Cara Menyamarkan Urat Tangan yang Kerap Membuat Penampilan Terganggu

Urat merupakan garis berwarna hijau dan sedikit kemerahan yang terdapat diseluruh bagian tubuh. Mulai dari ujung kepala hingga ujung kaki sekalipun didalam lapisan kulit terdalam, terdapat urat-urat yang menempel pada otot-otot dan daging. Adapun urat ini berfungsi untuk membantu otot agar dapat berkontraksi lebih baik ketika tubuh mengangkat beban sendiri ataupun beban berat yang diangkut atau dipikulnya. Urat-urat halus ini biasanya muncul ke permurkaan kulit terluar, dan seolah-olah membuat kulit memiliki garis alurnya sendiri.

Manfaat Baik yang Didapat Ketika Menyempatkan Makan Bersama Keluarga

Tradisi makan malam atau makan bersama dengan keluarga saat ini sudah semakin jarang dilakukan atau mungkin tradisi ini telah hinga begitu saja, terutama jika anda adalah orang tua yang sibuk atau anak-anak anda yang telah menginjak usia remaja atau bahkan dewasa sehingga waktu luang yang dihabiskan untuk keluarga akan semikin terbatas.

Page 4 of 13
1 2 3 4 5 6 13
Show Buttons
Hide Buttons