Kisah Nyata, 5 Bayi yang Berhasil Lolos Dari Musibah dan Berjuang Untuk Hidup

Mungil, ringkih dan rapuh itulah hal yang kadang kala kita lihat dari sosok seorang bayi. Selama ini, kita semua selalu menganggap bahwa bayi merupakan mahkluk yang terlahir dengan keadaan yang lemah, tidak berdaya serta tidak bisa melakukan hal apa-apa. Dan pernyataan tersebut memanglah benar adanya, karena pada umumnya bayi memanglah membutuhkkan perlindungan yang lebih dari orang tuanya. Namun, dibalik sifat yang lemahnya tersebut tanpa disadari ternyata bayi juga memiliki kekuatan untuk bisa berjuang dan bertahan hidup.

Pola Hidup Sehat Untuk Penderita Lupus

Penyakit lupus merupakan penyakit yang membahayakan. Penyakit lupus akan mengacaukan sistem kekebalan tubuh pada manusia sehingga akan menyerang tubuh sendiri. Selain itu penyakit lupus merupakan penyakit yang sulit dikenali gejalanya bahkan baru diketahui menderita lupus ketika penyakit sudah parah.

Untuk Lebih Sehat Dan Tanpa Beban Anggaplah Hidup Seperti Sedang Liburan

Waktu berlibur, bangun siang hari dan mengisinya dengan kegiatan-kegiatan menyenangkan dan menarik, tentu menjadi waktu favorit anda. Namun tahukah anda, ternyata anda juga bisa merasakan liburan tersebut dalam rutinitas sehari-hari. Kebanyakan orang biasanya mengisi waktu liburan mereka dengan kegiatan menyenangkan seperti mengunjungi tempat-tempat wisata, menjelajahi tempat-tempat baru dan menarik yang umumnya mampu menghilangkan stress yang selama ini mereka rasakan selama berada di kantor. Namun sebenarnya anda juga bisa menyisipkan saat menyenangkan layaknya liburan dalam rutinitas harian anda, yang mana hal ini akan membuat anda merasa lebih bahagia, tanpa beban dan menciptakan hidup yang lebih sehat.

Untuk Hidup Lebih Sehat, Gorenglah Makanan Dengan Minyak Sehat!

Kualitas sebuah minyak goreng di indikasikan oleh titik asapnya, yakni suhu pemanasan minyak hingga timbul asap tipis kebiruan. Pada suhu tersebut, akan terbentuk aroma yang kurang enak dan timbul senyawa yang dapat menimbulkan rasa gatal pada tenggorokan, serta kerusakan zat gizi. Dengan semakin tingginya titik asap yang dihasilkan oleh minyak goreng yang dipanaskan, maka semakin baik pula mutu serta kualitas dari minyak tersebut. Disamping itu, minyak goreng dikategorikan baik apabila mengandung asam lemak tak jenuh tunggal ataupun ganda seperti Omega-3 dan Omega-6.

Disiplin Makan Untuk Hidup Lebih Sehat

Kesadaran masyarakat untuk hidup yang lebih sehat kian meningkat. Salah satunya terbukti dengan semakin banyaknya program-program kesehatan yang semakin dicari oleh banyak orang. Menerapkan pola hidup sehat dengan memilih makanan yang tepat adalah salah satu kuci dan cara untuk mendapatkan hidup yang sehat. Pola makan yang sehat, tidak semata-mata bergantung pada pilihan makanan kita, namun kedisiplinan waktu makan sama kuat berpengaruh pada kesehatan tubuh kita. Jaman yang semakin modern membuat orang semakin fleksible, termasuk dalam hal waktu makan. Karena kebiasaan atau tuntutan pekerjaan, seringkali orang melewatkan menyantap sarapan dan menunda makan malam pada jam yang lebih larut. Namun tahukah anda? sarapan dan makan malam tidak semata-mata urusan kenyang atau tidaknya. Disini resiko kesehatan anda juga dipertaruhkan.

Show Buttons
Hide Buttons