Pentingnya Menjaga Jarak Kehamilan

Setelah kelahiran anak pertama, Tak sedikit perempuan yang ingin segera mendapatkan kehamilan kembali. Banyak alasan yang menjadikan ingin segera kembali mendapat momongan, di mulai dari ingin segera melengkapi anak pertama dengan adiknya, kalo anak pertama laki-laki ingin segera anak keduanya perempuan, agar jarak antara kakak dan adiknya tidak terlalu jauh, mumpung usia ibu masih muda dan alasan lain yang menyebabkan ingin segera mendapat kehamilan kembali. Wajar memang hal ini adanya, namun tentunya harus diperhitungkan matang-matang baik dilihat dari berbagai sisi.

Mengetahui, Manfaat dan Mengukur Gerakan Janin

Kehamilan sebagai sebuah anugerah terindah yang dirasakan oleh para ibu, terutama ibu yang betul-betul mendambakan kehadiran buah hati. Dielusnya terus perut yang makin hari makin besar, sebagai sebuah tanda rasa saya terhadap bayi yang sedang dikandung. Perubahan tubuh mulai banyak terjadi di diri ibu, muali dari sering mual, sering merasa pusing, payudara yang sakit, perut yang membesar dan banyak hal lain yang mengiringi kehamilan itu sendiri.

jenis kontraksi

Mengenal Jenis Kontraksi Selama Kehamilan

jenis kontraksiKontraksi secara umum dapat dijadikan sebagai tanda bahwa proses persalinan akan dimulai. Perempuan memiliki otot terbesar dalam tubuhnya yaitu rahim. Saat terjadi kontraksi, maka mereganglah otot tersebut. Kondisi tersebut secara alamiah terjadi begitu saja, sama kondisinya ketika anda muntah maka perut anda pun akan mengalami kontraksi. Pada saat terjadi kontraksi, rahim akan akan mengalami kondisi meregang serta mengecil. Menyusutnya rahim tersebut membuat terbukanya serviks dan hingga bayi terdorong menuju saluran kelahiran. Artikel menarik lainnya: Tanda-Tanda Mau Melahirkan

hormon estrogen

Fungsi dan Efek Hormon Estrogen Terhadap Kehamilan Anda

hormon estrogenPerubahan-perubahan yang paling signifikan dalam tubuh Anda mungkin terjadi pada triwulan kedua kehamilan. Bagi banyak wanita, periode itu merupakan periode kehamilan yang juga paling menyenangkan. Pada triwulan pertama, anda mungkin merasakan mual dan lelah, dan pada triwulan ketiga ketika bayi sudah cukup besar untuk menggunakan kantung kemih anda sebagai sebuah tangga dan anda akan merasakan sangat tidak nyaman. Namun, triwulan kedua biasanya membawa sebuah perasaan bahagia yang baru: Anda merasa nyaman, anda tampak bersinar, anda juga merasa baik-baik saja. Dan itu, berarti beberapa gejala kehamilan yang dramatis sedang menunggu tepat di ujung sana.

test kehamilan

Mengenal Test Kehamilan

Bagi para ibu yang mendambakan seorang anak, test kehamilan merupakan saat yang mendebarkan. Tumpuan hasil test positif merupakan hal yang …

Selengkapnya

Persiapan Sebelum Kehamilan

Persiapan kehamilan sangat diperlukan bagi seorang perempuan yang akan merencanakan kehamilan. Persiapan kehamilan ini diperlukan guna mendukung terciptanya kehamilan yang …

Selengkapnya

Perubahan-Perubahan Tubuh Selama Kehamilan

Perubahan tubuh yang terjadi selama kehamilan tersebut merupakan hal yang normal dan sebetulnya hal tersebut jika mengganggu dapat diatasi. Untuk lebih jelasnya dapat di baca dalam artikel berikut “Mengatasi Keluhan-Keluhan Yang Terjadi Selama Kehamilan”. Artikel lainnya: Tanda Awal Kehamilan

Dalam artikel ini akan dibahas mengenai beberapa perubahan tubuh yang terjadi selama kehamilan yang umum biasanya di alami oleh para ibu hamil.

Berat Badan Ideal Selama Kehamilan

Ibu hamil disarankan untuk mengatur berat badan agar tetap berada pada kondisi ideal dan tetap menjaga pola makan dengan gizi cukup dan seimbang. Peningkatan berat badan di trimester pertama memang relatif sedikit, tidak naik atau bahkan berkurang karena muntah-muntah. Peningkatan berat badan yang cukup pesat terjadi di trimester 2 dan 3, pada periode inilah perlu dilakukan pemantauan ekstra terhadap berat badan.

Pemeriksaan Kehamilan

Pemeriksaan kehamilan merupakan salah satu tahapan penting menuju kehamilan yang sehat. Boleh dikatakan pemeriksaan kehamilan merupakan hal yang wajib dilakukan …

Selengkapnya

Hormon-Hormon Kehamilan

Ada baiknya para ibu hamil mengetahui mengenai hormon yang diproduksi selama kehamilan berikut fungsi dan efek yang dihasilkan olehnya, agar tidak terjadi salah pengertian atau malah menjadikannya mitos kehamilan terhadap perubahan-perubahan yangterjadi selama kehamilan.Berikut ini adalah beberapa hormon yang diproduksi selama kehamilan, berikut fungsi dan dampak yang dihasilkan, yaitu:

Tanda-Tanda Awal Kehamilan

Tanda-tanda kehamilan merupakan saat yang paling dinantikan oleh seorang perempuan yang menginginkan dirinya memiliki seorang buah hati dambaan keluaga (family …

Selengkapnya

Mitos-Mitos Seputar Kehamilan

Mitos seputar kehamilan banyak beredar dan meluas di masyarakat. Sebagian msayarakat bahkan mempercayai mitos-mitos tersebut. Padahal tidak semua mitos itu benar adanya. Agar calon orangtua tidak disesatkan oleh mitos-mitos kehamilan yang beredar, berikut ini adalah penjelasan tentang beberapa mitos yang ada

Minum air kelapa dapat mempercepat persalinan

Belum ada penelitan yang membuktikan mitos ini karena lancarnya persalinan dipengaruhi oleh berbagai faktor. Namun air kelapa muda memang berkhasiat untuk menjadikan air ketuban putih dan bersih.

Page 10 of 11
1 8 9 10 11
Show Buttons
Hide Buttons