Sakit gigi kambuh? Segera Atasi dengan Cara Berikut Ini!

Selain itu, kandungan kalsium didalam nya mampu membantu menguatkan tulang serta gigi. Protein yang terkandung di dalamnya juga mampu melawan pembusukan pada gigi.

Pureed meat

makanan yang dapat dikonsumsi saat sakit gigi

Ketika sakit gigi, jika anda ingin menyantap daging anda dapat menyajikan sebagai pureed meat. Anda terlebih dahulu harus menghaluskan dengan cara di blender potongan daging. Serta tambahkan air dengan sedikit demi sedikit supaya konsistensinya halus. Dengan cara tersebut, tekstur daging dapat lebih halus serta mudah disantap.

Untuk menambah cita rasanya, tambahkan bumbu sederhana yang sudah dihaluskan. Seperti garam dan merica. Anda dapat mengkombinasikan pula dengan beberapa sayuran yang telah di giling.

Pasta

Teskstur pasta yang lembut dan empuk akan membuat penderita sakit gigi tidak susah untuk mengunyah. Pasta mempunyai kandungan karbohidrat, yang tentunya akan membuat perut kenyang lebih lama. Serta memberikan energi untuk tubuh.

Ikan salmon dan tuna

Sakit gigi bukanlah suatu keadaan yang mengahalangi untuk makan enak. Salmon dan tuna dapat anda konsumsi dan menjadi makanan andalan anda saat sakit pada gigi melanda. Salmon dan tuna memiliki tekstur yang lembut yang tidak akan menyebabkan kesulitan untuk mengunyah. Vitamin D yang terkandung didalam nya sangat bagus untuk kesehatan tulang dan gigi.

Kentang tumbuk dan sayuran

makanan yang dapat dikonsumsi saat sakit gigi

Selain mengkonsumsi bubur, anda dapat mencoba olahan kentang yang ditumbuk. Atau sering disebut dengan mashed potato. Anda dapat mencampurkan nya dengan susu, keju serta sejumput garam dan merica supaya cita rasanya creamy.

Semoga bermanfaat.

Pages ( 2 of 2 ): « Sebelumnya1 2

Tinggalkan komentar

Show Buttons
Hide Buttons