Advertisement
Kategori: Kesehatan Bayi

Berat Badan Bayi Menurun, Normalkah?

Meskipun berat badan bayi mengalami penurunan pada minggu pertama kelahirannya adalah normal akan tetapi jangan abaikan apabila berat badan bayi tidak bertambah hingga usia 2 minggu, berat badan badan bayi tidak mengalami kenaikan minimal 300 gram pada bulan pertama atau pada bulan ke enam kelahirannya bayi anda tidak mengalami penambahan berat badan minimal 500 gram sebaiknya anda segera berkonsultasi dengan dokter, salah satunya dikhawatirkan akan mengalami gangguan metabolisme.

Advertisement
Advertisement

Page: 1 2

Advertisement
Bidan Pevi Revina, STr.Keb

Co-Founder Bidanku.com. Pendidikan di Akademi Kebidanan Politeknik Kesehatan Tasikmalaya dan Poltekes Bhakti Pertiwi Husada Cirebon. Saat ini bekerja sebagai bidan PNS,mengelola klinik kehamilan dan persalinan Bidanku, juga sebagai Founder dari klinik Revina: Baby, Kids n Mom Spa. Narasumber di Kompas TV dalam acara Talkshow Wanita dan Internet, menjadi kontributor Tempo dan juga pernah sebagai partner dalam acara Srikandi Award Sebuah Ajang Penghargaan Bagi Bidan-bidan Inspirasional Indonesia