Advertisement
Kategori: ASI

ASI Meningkatkan Kecerdasa Anak

Berikan asi pada bayi anda yang baru lahir selain dapat membantu pertumbuhan dan perkembangan otak anda. Asi memberikan manfaat yang luar biasa untuk menjaga daya tahan tubuh bayi anda. Mengingat bayi anda masih sangat rentan terhadap beberapa penyakit yang disebabkan oleh mikroorganisme di lingkungan barunya hingga membutuhkan antibodi yang dapat melindunginya. Asi merupakan imun alami yang dapat diberikan pada bayi anda untuk melindunginya dari infeksi. Dengan demikian bagi anda yang memiliki kesibukan di luar rumah (kantor atau urusan dinas) sempatkan untuk memberikan yang terbaik bagi tumbuh kembang bayi

Advertisement
anda. Kandungan asi akan membantu dalam pertumbuhan bayi secara optimal , bayi yang diberikan asi akan mendapatkan imun alami dari ibu selain itu dapat membantu dalam perkembangan kemampuan baik secara bahasa, motorik dan juga emosi yang akan menunjang kemampuannya di kemudian hari.
Advertisement

Page: 1 2

Advertisement
Bidan Pevi Revina, STr.Keb

Co-Founder Bidanku.com. Pendidikan di Akademi Kebidanan Politeknik Kesehatan Tasikmalaya dan Poltekes Bhakti Pertiwi Husada Cirebon. Saat ini bekerja sebagai bidan PNS,mengelola klinik kehamilan dan persalinan Bidanku, juga sebagai Founder dari klinik Revina: Baby, Kids n Mom Spa. Narasumber di Kompas TV dalam acara Talkshow Wanita dan Internet, menjadi kontributor Tempo dan juga pernah sebagai partner dalam acara Srikandi Award Sebuah Ajang Penghargaan Bagi Bidan-bidan Inspirasional Indonesia