Advertisement
Kategori: MyBlog

Menakjubkan, Ilmuwan Ini Bisa Berhasil Mengedit DNA

Ketua kelompok pengawas Center for Genetics&Society mengungkapkan bahwa saat melakukan proses editan gen di embrio manusia. Maka akan dilakukan perubahan gen pada setiap sel tubuh janin. Bahkan generasi yang akan datang (umat manusia) yang akan mengalami perubahan. Sehingga memungkinkan akan adanya perubahan permanen yang tidak bisa diubah lagi.

Advertisement

Di beberapa negara, adanya rekayasa genetik pada bayi dianggap masih ilegal. Bahkan untuk melakuan riset menggunakan embrio manusia. Bahkan menurut Lanner sendiri, pengembangan dan perkembangan harus terus diupayakan untuk mengetahui riset yang mendalam dalam sebuah eksperimen lanjutan yang bisa diupayakan.

Bahkan merujuk pada hasil penelitian dari Proceedings of the National Academy of Sciences (PNAS), yang memberikan bagian penting seputar alat genom editing enzim CRISPR yang akhirnya bisa digunakan dalam penyembuhan penyakit yang berhubungan dengan genetik pada manusia.
Penemuan pertama CRISPR yang pertama ditemukan bahwa ada bakteri di tahun 1980an. Enzim yang memiliki fungsi sebagai sistem kekebalan tubuh bakteri terhadap invasi virus. Bahkan para ilmuwan telah menunjukan bahwa adanya jenis dari enzim CRISPR, Cas9, yang juga bisa mengedit genom manusia.

Advertisement

Kini enzim itu sudah dimodifikasi dengan akurat untuk bisa menargetkan kombinasi huruf di dalam tiga miliar pasangan molekul DNA basa. Bahkan hal ini setara dengan kesalahan penulisan huruf dalam 23 volume ensiklopedia. Dalam proses penargetan membutuhkan enzim CRISPR yang dapat memisahkan untaian DNA dan juga memasukan RNA dalam membentuk struktur spesifik yang disebut R loop.

Dengan demikian berhasilnya DNA di edit ini tidak sepenuhnya memberikan kebahagian pada dunia medis terlebih dikhawatirkan akan terjadi kesalahan yang fatal yang berhubungan dengan edit kode yang salah dan menimbulkan penyakit yang baru.

Page: 1 2

Advertisement
Nirmala Adrian