Advertisement
Kategori: Makanan & Nutrisi

Makanan Untuk Ibu Hamil 2 Bulan

4. Vitamin C

Advertisement

Lengkapi konsumsi makanan anda dengan kandungan vitamin C.Vitamin C dapat membantu pembentukan jaringan tubuh janin selain itu dengan kandungan vitamin C yang tercukupi maka akan membantu dalam penyerapan besi yang maksimal dan mengurangi risiko preeklampsia. Adapun sumber vitamin C yang baik untuk ibu hamil di bulan ke dua yaitu jeruk, kiwi,  brokoli dan strowberry.

5. Vitamin A, B , D dan E

Tidak kalah penting yaitu vitamin A, B, D dan E yang dapat membantu tumbuh kembang dalam membentuk sel darah baru , pembentukan gigi , tulang dan metabolisme. Oleh karena itu lengkapi semua vitamin dari buah dan sayur yang bervariasi warna.

Advertisement

6. Karbohidrat

Tidak kalah penting adalah kandungan karbohidrat. Pada bulan ke dua pertumbuhan janin sangat pesat sehingga kebutuhan energi ibu hamil harus tetap terjaga. Anda dapat mengatur asupan karbohidrat meskipun morning sickness mengganggu.

Page: 1 2

Advertisement
Bidan Pevi Revina, STr.Keb

Co-Founder Bidanku.com. Pendidikan di Akademi Kebidanan Politeknik Kesehatan Tasikmalaya dan Poltekes Bhakti Pertiwi Husada Cirebon. Saat ini bekerja sebagai bidan PNS,mengelola klinik kehamilan dan persalinan Bidanku, juga sebagai Founder dari klinik Revina: Baby, Kids n Mom Spa. Narasumber di Kompas TV dalam acara Talkshow Wanita dan Internet, menjadi kontributor Tempo dan juga pernah sebagai partner dalam acara Srikandi Award Sebuah Ajang Penghargaan Bagi Bidan-bidan Inspirasional Indonesia