Advertisement
Kategori: Makanan & Nutrisi

Bolehkah Ibu Hamil Mengkonsumsi Nanas?

Betulkan nanas dapat mengakibatkan keguguran? Kandungan bromelain di dalam nanas yang dikhawatirkan akan menggangu kondisi kehamilan anda, apalagi bila anda memiliki riwayat keguguran sebelumnya. Hindari mengkonsumsi nanas yang masih muda dengan kulit berwarna hijau, meskipun demikian bukan berarti anda tidak boleh mengkonsumsi nanas, konsumsi nanas dengan jumlah yang terbatas dan juga pilih buah nanas yang matang.

Advertisement

3.    Masalah kesehatan kehamilan

Rasa asam yang terdapat di dalam buah nanas dapat mengakibatkan gangguan pada lambung apalagi bagi ibu hamil yang memiliki riwayat penyakit maag. Meskipun buah nanas dapat dikonsumsi oleh ibu hamil akan tetapi bagi ibu hamil yang menderita gastritis sebaiknya dihindari sama sekali karena akan mengangu kesehatan anda dan janin. Sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa buah nanas yang kaya dengan kandungan vitamin C dan nutrisi boleh saja dikonsumsi oleh ibu hamil dengan jumlah dan pilihan buah nanas yang telah  matang. Tidak semua ibu hamil dapat mengkonsumsi buah nanas meskipun dalam jumlah sedikit bagi anda yang memiliki masalah dengan maag dan gastritis sebaiknya menghindari terlebih dahulu.Konsultasikan selalu kesehatan anda dengan dokter atau bidan, begitu juga dengan makanan yang terbaik untuk kehamilan anda, mengingat setiap ibu hamil memiliki kondisi kesehatan yang berbeda.

Advertisement

Page: 1 2

Advertisement
Bidan Pevi Revina, STr.Keb

Co-Founder Bidanku.com. Pendidikan di Akademi Kebidanan Politeknik Kesehatan Tasikmalaya dan Poltekes Bhakti Pertiwi Husada Cirebon. Saat ini bekerja sebagai bidan PNS,mengelola klinik kehamilan dan persalinan Bidanku, juga sebagai Founder dari klinik Revina: Baby, Kids n Mom Spa. Narasumber di Kompas TV dalam acara Talkshow Wanita dan Internet, menjadi kontributor Tempo dan juga pernah sebagai partner dalam acara Srikandi Award Sebuah Ajang Penghargaan Bagi Bidan-bidan Inspirasional Indonesia