Advertisement
Kategori: MyBlog

Gerakan Koin Peduli Prita Mulyasari

Hingga hari ketiga, Senin kemarin, aksi koin peduli Prita Mulyasari baru mengumpulkan koin senilai Rp2,5 juta. Namun, jumlah itu melonjak drastis menjadi Rp18 juta hingga Selasa (8/12/2009) siang ini. (okezone.com)

Advertisement

Lokasi-lokasi pengumpulan Koin Peduli Prita atau Koin untuk Keadilan itu tersebar di beberapa lokasi di tanah air. Seperti ditulis Koinkeadilan.com, Selasa 8 Desember 2009, ada 15 lokasi yang dapat digunakan untuk pengumpulan koin.

Advertisement

Situs Koinkeadilan.com sendiri merupakan salah satu simpul informasi dukungan terhadap Prita Mulyasari. Jadwal pengumpulan koin juga sudah tertera jelas.

Page: 1 2

Advertisement
Bidan Pevi Revina, STr.Keb

Co-Founder Bidanku.com. Pendidikan di Akademi Kebidanan Politeknik Kesehatan Tasikmalaya dan Poltekes Bhakti Pertiwi Husada Cirebon. Saat ini bekerja sebagai bidan PNS,mengelola klinik kehamilan dan persalinan Bidanku, juga sebagai Founder dari klinik Revina: Baby, Kids n Mom Spa. Narasumber di Kompas TV dalam acara Talkshow Wanita dan Internet, menjadi kontributor Tempo dan juga pernah sebagai partner dalam acara Srikandi Award Sebuah Ajang Penghargaan Bagi Bidan-bidan Inspirasional Indonesia