Advertisement
Konsultasi Bayi

Flu Singapura

Flu Singapura saat ini memang sedang hangat2 nya jadi bahan pembicaraan. Perlu bunda ketahui bahwa flu singapura itu disebabkan oleh virus yang mudah sekali menular. Diantaranya bisa dari percikan cairan dari hidung ketika bersin, air liur yang keluar ketika batuk, cairan dari luka yang melepuh, dan permukaan benda yang sudah terkontaminasi dengan kotoran/tinja penderita.

Advertisement

Ketika menyusui bayi, ibu tentunya sangat dekat dengan bayi dan resiko tertular pada bayi pun sangat besar. Jadi sebaiknya ibu memakai masker ketika menyusui atau bisa juga dengan memerah asi dan diberikan dengan menggunakan sendok sampai ibunya sembuh. Bila anak ibu sudah berusia 2 tahun maka menyapih adalah salah satu jalan terbaik karena usia 2 tahun anak sudah cukup untuk disapih.

Advertisement

Terimakasih…

Page: 1 2

Advertisement
Nina Astuti

Penulis merupakan seorang lulusan dari Sekolah Tinggi Bahasa Asing dengan Program Studi Bahasa dan Sastra Inggris. Kecintaan dan ketertarikannya pada bidang writing, membuatnya kini menggeluti bidang tulis menulis. Penulis yang juga bersertifikat Hypno-Parenting ini hasil karyanya telah dimuat di beberapa website. Saat ini, penulis juga bekerja di Klinik Revina Baby Spa & Maternity Care Sumedang sebagai Asisten Terapis.