Terharu,Hadiah Sang Ibu Untuk Memotivasi Anaknya

Meskipun dokter mengkhawatirkan kondisi harmonie saat itu, apalagi dokter mengkhawatirkan kerusakan otak yang akan dialaminya kelak. Hanya saja semangat yang dimiliki oleh Harmonie sangat besar bahkan kekhawatiran dokter tidak terjadi, ia tumbuh seperti anak seusinya tanpa mengalami kerusakan otak.

Menurut ibunya, Freya anaknya tumbuh menjadi anak yang lucu, cerdas dan cantik. Bahkan ia kini di usianya dua tahun sangat menggemaskan. Sama halnya dengan semua orang tua di dunia ini yang menginginkan yang terbaik untuk anaknya. Bahkan ia sangat terpukul ketika Freya mendengar Harmonie berkata tidak mempunyai tangan. Kalimat itu sangat menyentuh sekali apalagi diucapkan oleh anak berusia 2 tahun.

Kini Harmonie sangat senang bermain dengan hadiah pemberian dari ibunya. Rebecca panggilan boneka yang menamani aktivitasnya ini sudah dianggap sebagai sahabat sendiri. Bahkan Boneka ini diharapkan dapat memberikan motivasi untuk Harmonie ketika harus mendapatkan kenyataan ia berjalan menggunakan kaki prostetik.

Awalnya Harmonie menganggap bahwa kaki prostetik sebagai penghalang namun kini ia menyadari sebagai alat bantu. Tidak hanya itu kaki prostetik yang ia punya tidak membuatnya kehilangan semangat setelah mendapatkan boneka yang bisa dijadikan sahabat menemani kegiatannya sepanjang hari.

Untung saja ibunya cepat memberikan hadiah boneka yang bisa memberinya semangat ini. Awalnya Ibu Harmonie, Freya akan memberikan hadiah boneka ini sebagai hadiah ulang tahun yang ke-3 di bulan November nanti. Akan tetapi, Freya tidak sabar untuk memberikan dan memotivasi anaknya sehingga memberikan boneka Rebecca pada Harmonie lebih awal dibandingkan perayaan ulang tahunnya.

Kini Harmonie bisa bermain dengan boneka dengan anggota tubuh yang diamputasi ini. Boneka ini bisa membuat Harmonie termotivasi tidak hanya itu diharapkan akan memberikan motivasi bagi siapapun anak yang mengaami kesepian dan sendiri karena diamputasi. Sehingga mereka bisa mendapatkan semangat untuk tetap berjuang.

Pages ( 2 of 2 ): « Sebelumnya1 2

Tinggalkan komentar

Show Buttons
Hide Buttons