Amankah Penderita Maag Ikut Berpuasa?

Ibadah puasa merupakan ibadah wajib bagi umat Islam. Ibadah ini dilaksanakan satu bulan sekali dalam satu tahun, yang mana wajib diikuti oleh setiap umat islam diseluruh dunia. Hanya saja, seperti halnya ibadah wajib lainnya seperti shalat, Allah SWT selalu memberikan kemudahan-kemudahan bagi hambanya saat beribadah, termasuk saat menjalankan puasa. Ada beberapa pengecualian untuk beberapa orang, seperti orang lanjut usia, ibu hamil dan menyusui, pekerja keras serta orang yang sedang sakit yang diberikan pilihan untuk tidak berpuasa.

Show Buttons
Hide Buttons