Cara Menyamarkan Urat Tangan yang Kerap Membuat Penampilan Terganggu

Urat merupakan garis berwarna hijau dan sedikit kemerahan yang terdapat diseluruh bagian tubuh. Mulai dari ujung kepala hingga ujung kaki sekalipun didalam lapisan kulit terdalam, terdapat urat-urat yang menempel pada otot-otot dan daging. Adapun urat ini berfungsi untuk membantu otot agar dapat berkontraksi lebih baik ketika tubuh mengangkat beban sendiri ataupun beban berat yang diangkut atau dipikulnya. Urat-urat halus ini biasanya muncul ke permurkaan kulit terluar, dan seolah-olah membuat kulit memiliki garis alurnya sendiri.

Show Buttons
Hide Buttons