Kenali 6 Tingkah Saat Tidur Yang Menandakan Tubuh Sedang Tidak Sehat

Keadaan tidur tidak selalu memberikan ketenangan, buktinya beberapa orang justru lebih terlihat tenang dibandingkan saat mereka tidak sedang tidur. Namun jangan pernah menyepelekan beberapa tingkah aneh dan keluhan yang terjadi saat anda tidur. Bisa jadi hal tersebut adalah sinyal dari dalam tubuh yang menunjukan gangguan kesehatan. Ada beberapa tingkah aneh dan keluhan yang terjadi saat tidur yang sebaiknya anda waspadai. Tingkah dan keluhan apa saja yang patut anda waspadai? Ini dia daftarnya.

Benarkah Mendengkur Ketika Hamil Menghambat Peredaran Darah?

Beberapa penelitian yang telah dilakukan oleh para ahli mengulas tentang resiko mendengkur pada ibu yang sedang hamil. Mendengkur pada saat ibu sedang hamil sering dikaitkan terhadap kehamilan yang beresiko buruk. Banyak sekali ibu hamil yang mengganggap dengkuran ini sebagai hal yang biasa. Apalagi ibu yang sedang hamil akan mengalami kenaikan berat badan yang sangat signifikan. Sebuah penelitian yang telah dilakukan dapat menunjukan bahwa mendengkur saat ibu sedang hamil dapat diatasi dengan menggunakan CPAP ( Continous Positive Airway Preassure) untuk menyehatkan bayi di dalam rahim ibu. Penelitian ini dapat dilakukan dengan berbagai tujuan agar dapat melihat beberapa efek CPAP yang terdapat di dalam tubuh ibu hamil yang sedang mengalami preeklampsia serta pada bayi yang sedang dikandungnya.

Show Buttons
Hide Buttons