Masalah yang Akan Bunda Hadapi Saat Menyapih Buah Hati

Memberikan ASI pada si kecil memang amat dianjurkan oleh para ahli. Selain memang kandungan ASI yang baik untuk kekebalan tubuh si buah hati, beberapa pengamat menjelaskan proses menyusui merupakan moment yang dapat mengeratkan hubungan tali kasih ibu dengan buah hatinya. Namun jika si buah hati telah beranjak besar kira-kira di usia dua tahun, sudah saatnya si buah hati berhenti menyusu pada bundanya. Sebab pemberian ASI yang terlalu lama juga tidak akan baik untuk si buah hati. Dengan demikian jika buah hati bunda telah berusia dua tahun, maka sudah waktunya bunda melepaskan ASI dari si kecil.

Show Buttons
Hide Buttons