Molluscum Contagiosum, Kutil Berkelompok Pemicu Penyakit Kulit

Kulit anak sangat sensitif sehingga mudah terserang berbagai jenis penyakit kulit. Penyakit kulit pada anak dimulai dari bentol hingga penyakit kulit yang parah. Infeksi kulit pada anak kebanyakan disebabkan kareba kebersihan anak yang kurang dijaga. Diantara masalah kulit yang timbul pada anak adalah bentol yang berkelompok. Pada awalnya tidak menimbulkan masalah pada kulit anak akan tetapi apabila dibiarkan akan menyebabkan ganguan kesehatan pada kulit anak. ( Baca : Impetigo, Penyakit Kulit Menular Pada Anak )

Waspadai Penyakit Kulit Pada Anak

Kulit pada anak masih sangat sensitif berbeda dengan anatomi orang dewasa sehingga pada usia anak-anak lebih rentan mengalami gangguan kulit. Sehingga sebagai orang tua harus ekstra dalam memberikan perawatan pada kulit anak untuk menghindari penyakit kulit yang sering menyerang anak anda.

Show Buttons
Hide Buttons