PICA, Ngidam yang Berbahaya

  1. Mamakan tanah liat dapat menyebabkan sembelit atau konstipasi.
  2. Memakan pasir ataupun tanah dapat mengakibatkan nyeri pada lambung serta pendarahan yang terjadi sesekali.
  3. Mengunyah secara langsung batu es dapat membuat gigi tampak seperti abnormal.
  4. Memakan kotoran lebih mengarah terhadap penyakit yang disebabkan oleh infeksi seperti toksoplasmosis, trichuriasis, dan toksocariasis.
  5. Menelan benda yang berbahan dari logam dapat mengakibatan perforasi pada usus.
  6. Memakan benda yang berbahan dari timah dapat menyebabkan rudaknya ginjal serta keterbelakangan mental.

Pica ini memang terkesan sangat menyeramkan dan berbahaya. Oleh sebab itu, ada baiknya jika anda tetap mengawasi gejala ngidam anda. Dan anda sebagai wanita hamil sebaiknya lebih mengontrol keinginan anda.

Pages ( 2 of 2 ): « Sebelumnya1 2

Tinggalkan komentar

Show Buttons
Hide Buttons