Tips Mainan Bayi Usia 6 Bulan

4.  Boneka Tangan

Sangat menyenangkan ketika anda mulai mengajaknya berinteraksi, anda dapat menggunakan bantuan boneka-boneka tangan sesuai dengan karakter idolanya. Mengajak bayi anda dalam merespon ucapan anda sehingga membantu merangsang dalam berkomunikasi, selain itu boneka tangan dengan warna yang menarik bisa anda jadikan alat untuk menarik perhatiannya.

5.  Mainan Lampu

Memperkenalkan lampu melalui senter yang mengeluarkan warna-warni untuk mengetahui respon bayi terhadap cahaya dan warna dalam meningkatkan kemampuan visualnya.

6.  Alat Musik

Pilihlah beberapa alat musik mainan seperti drum, atau piano untuk belajar gerakan motorik halusnya. Dengan belajar memukul dan memijit benda yang menghasilkan suara sehingga bayi anda dapat mengenali sumber bunyi.

Pages ( 2 of 2 ): « Sebelumnya1 2

Tinggalkan komentar

Show Buttons
Hide Buttons