Lakukan Hal Ini agar Anak Terhindar dari Penyakit Pencernaan

3. Jangan asal membeli makanan

Ketika membeli suatu makanan, lihat juga labelnya. Teliti apakan makanan yang akan dibeli mengandung zat berbahaya atau tidak. Beberapa pihak akan menggunakan istilah lain untuk mengaburkan kandungan zat berbahaya, jadi waspadalah. Lihat pula tanggal pembuatan dan kadaluarsanya.

4. Teliti kebersihannya

Ajarkan perilaku hidup sehat pada anak. Mulailah dengan kebiasaan mencuci tangan sebelum dan setelah makan. Tanamkan pula untuk menggunakan alat makan yang bersih dan sehat.

5. Laporkan pada BPOM

Ketika Anda menemukan makanan yang sudah kadaluarsa ataupun mengandung zat berbahaya, catat mereknya dan kemudian laporkan pada BPOM. Hal ini akan membawa dampak besar karena penarikan produk sejenis dari pasaran akan meminimalisir jatuhnya korban.

Pages ( 2 of 2 ): « Sebelumnya1 2

Tinggalkan komentar

Show Buttons
Hide Buttons