Dampak Stres Berkepanjangan yang Penting Diketahui

Ketika hormon adrenalin dan kortisol dilepaskan, maka hati akan menghasilkan banyak gula untuk menyediakan energi tubuh. Apabila energi tersisa, gula darah akan kembali diserap oleh tubuh. Sedangkan orang yang rentan pada penyakit diabetes tipe 2, gula darah tidak akan diserap semua dan menyebabkan meningkatnya kadar gula darah.

Gangguan Pada Sistem Imun Tubuh

Ketika stres kekebalan tubuh akan terangsang untuk bekerja. Apabila stres dalam waktu lama, hormon kortisol akan dilepaskan tubuh yang akan dapat menghambat pelepasan histamin serta respon peradangan dalam melawan zat asing. Sehingga orang yang mengalami stres kronis akan rentan terkena penyakit pilek, influenza dan penyakit infeksi yang lainnya.

Itulah beberapa dampak stres berkepanjangan yang sangat penting untuk diketahui. Sangat penting untuk mengelola stres dengan baik agar kesehatan fisik dan mental anda tetap terjaga.

Nah, untuk mengetahui berbagai artikel bermanfaat tentang kesehatan, kesehatan mental,  maupun gaya hidup lainnya, anda bisa simak di Ashefa Griya Pusaka.

Pages ( 2 of 2 ): « Sebelumnya1 2

Tinggalkan komentar

Show Buttons
Hide Buttons