5 Cara Mengatasi Migrain Saat Hamil dengan Aman

Migrain saat hamil merupakan salah satu keluhan yang bisa dialami oleh ibu hamil. Migrain saat hamil selain disebabkan karena perubahan hormon, juga dapat disebabkan karena gaya hidup yang tidak sehat.  Nah, untuk membantu mengatasi migrain saat hamil, beberapa cara di bawah ini dapat anda coba.

Cara Mengatasi Migrain Saat Hamil

Cara Mengatasi Migrain Saat Hamil dengan Aman

Anda dapat mengatasi migrain dengan menghindari penyebabnya. Berikut ini beberapa cara mengatasi migrain saat hamil.

Baca juga : Cara Mengatasi Sembelit Pada Ibu Hamil

Hindari Makanan yang Dapat Memicu Migrain

Cara Mengatasi Migrain Saat Hamil

Migrain tentunya akan membuat ibu hamil tidak nyaman. Nah, salah satu penyebab migrain saat hamil yaitu karena konsumsi makanan tertentu.

  • Jika anda merasa migrain yang anda alami muncul setelah mengonsumsi makanan tertentu, maka cara untuk mengatasinya yaitu menghindari makanan tersebut. Sehingga dengan begitu risiko migrain saat hamil bisa dikurangi.
  • Anda sebaiknya menghindari makanan ataupun minuman tertentu seperti keju, coklat, makanan manis, makanan dengan kandungan MSG dan minuman berkafein. Sebab makanan tersebut diketahui dapat memicu migrain ketika hamil.
  • Untuk memudahkan anda mengetahui makanan apa yang memicu migrain, disarankan pada ibu hamil untuk membuat catatan makanan.

Minum yang Banyak

Cara Mengatasi Migrain Saat Hamil

Minum air yang banyak disarankan karena memiliki manfaat yang bagus untuk kesehatan.  Dengan banyak minum maka kebutuhan cairan tubuh akan tercukupi dan membantu mencegah masalah dehidrasi.

Pages ( 1 of 2 ): 1 2Berikutnya »

Tinggalkan komentar

Show Buttons
Hide Buttons