Cara Mengatasi Bayi yang Bosan

Meskipun usianya masih terbilang hitungan bulan akan tetapi biasanya bayi memiliki benda favorit yang membuatnya nyaman dengan benda tersebut. Sebut saja benda favorit yang mungkin dapat digambarkan adalah boneka dengan warna yang mencolok atau benda yang dapat mengeluarkan bunyi akan tetapi yang harus anda ingat bahwa benda favoritnya harus aman untuk bayi anda. Usahakan tidak berukuran kecil atau memiliki ornament kecil apalagi bila bayi anda sudah mulai terbiasa memasuki benda ke mulutnya. (Baca : Mainan untuk Bayi)

4.    Libatkan Anak anda

Ketika anda membawanya pada sebuah acara dengan durasi yang membuat bayi anda rewel dan gelisah yang menjadi tanda kebosanan bayi. Maka anda dapat melibatkan bayi anda sehingga tidak merasa sendiri. Anda dapat sesekali mengajaknya berbincang dan mengenalkan beberapa hal baru dalam suasana yang berbeda sehingga bayi anda selain dapat bertahan pada sebuah acara juga membuatnya mengenal hal baru.

5.    Berpindah

Bayi yang gelisah, rewel bahkan hingga menangis biasanya dipicu juga karena kondisi lingkungan yang membuatnya tidak nyaman. Kepanasan bisa menjadi salah satu pemicunya, sehingga anda dapat mengajak bayi anda untuk berpindah terlebih dahulu untuk mencari suasana baru. Ajaklah bayi anda untuk berinteraksi sehingga membuatnya tidak bosan. Berada pada ruangan yang sama dalam waktu yang lama tidak hanya membuat bayi bosan kadang kadang sebagai orang dewasa mengalami hal tersebut.

Dengan demikian kebosanan yang dialami oleh bayi biasa dialami akan tetapi untuk mengatasinya sehingga mengurangi kebosanan dan melibatkan bayi anda dalam berbagai peranan dapat anda lakukan dengan cara-cara di atas.

Pages ( 2 of 2 ): « Sebelumnya1 2

Tinggalkan komentar

Show Buttons
Hide Buttons