Apakah Kelahiran Sungsang Faktor Keturunan?

Faktor lain yang dapat menyebabkan sungsang diantaranya adalah janin kembar sehingga menyebabkan posisi janin di minggu menjelang persalinan, riwayat ibu yang pernah melahirkan bayi prematur, selanjutnya faktor yang menyebabkan posisi bayi sungsang adalah air ketuban ibu yang terlalu banyak atau mengalami plasenta previa yaitu jalan lahir yang mengurangi ruangan di dalam rahim sehingga bayi berputar-putar memicu terjadinya posisi sungsang.

Dengan demikian bagi anda yang khawatir akan kelahiran bayi sungsang karena memiliki riwayat sungsang, anda tidak perlu cemas. Faktor penyebab lahir sungsang seperti di uraikan diatas masih dapat anda cegah dengan deteksi presentasi sungsang ketika melakukan pemeriksaan fisik menentukan lokasi kepala sebelum persalinan. Resiko resiko persalinan normal pada posisi sungsang akan lebih tinggi dibandingkan bayi dalam posisi normal sehingga dokter akan menyarankan bedah caesar meskipun demikian setiap kondisi akan berbeda-beda. Sebaiknya anda berkonsultasi kepada dokter anda dan senantiasa memeriksakan kehamilan anda.

Pages ( 2 of 2 ): « Sebelumnya1 2

Tinggalkan komentar

Show Buttons
Hide Buttons