Seputar Kehamilan Perkembangan Janin dan Perubahan Ibu Hamil di Trimester Kedua

Seputar Kehamilan Perkembangan Janin dan Perubahan Ibu Hamil di Trimester Kedua

Memasuki usia kehamilan di trimester kedua, kebanyakan ibu hamil sudah tidak mengalami keluhan yang berat.Terlebih ketika ibu sudah mulai beradaptasi dengan kondisi tubuhnya. Perubahan hormon yang terjadi selama kehamilan sudah dapat membantu ibu hamil untuk beradaptasi dengan kehamilannya di usia kehamilan 4-6 bulan ini.

Waspadai Bahaya Paparan Radiasi Ponsel Untuk Kesehatan Janin

Saat ini ponsel seolah menjadi barang yang tak terpisahkan dari kehidupan kita. Bahkan mungkin ponsel telah menjadi sahabat sejati kita yang selalu menemani setiap aktivitas kita kapanpun dan dimanapun. Peri makan ditemani ponsel, belajar ditemani ponsel atau bahkan saat waktu tidur tiba kita seringkali masih disibukan dengan bermain ponsel.

Page 2 of 11
1 2 3 4 11
Show Buttons
Hide Buttons