7 Alasan Mengapa Labu Penting Untuk Dikonsumsi Saat Ini Juga!

1.  Meningkatkan Kekebalan Tubuh. Kandungan vitamin C yang berlimpah dalam labu berfungsi untuk meningkatkan sisitem imun tubuh atau yang lebih dikenal dengan system kekebalan tubuh. Selain itu, labu juga dapat berfungsi untuk detoks dalam tubuh.

2.  Baik Untuk Pencernaan. Kandungan serat pada labu yang cukup tinggi amat baik untuk pencernaan untuk mengurangi resiko terjadinya sembelit pada bagian perut. Selain itu. Menurut hasil riset, serat yang terkandung didalamnya juga disebut-sebut mampu menurunkan risiko serangan penyakit kanker dan jantung. Untuk itu, masukan menu labu dalam menu makanan anda, agar anda terhindar dari sembelit yang kerap menyiksa.

3.  Mencegah Resiko Kanker. Labu tinggi akan kandungan karotenoid dan seng yang membantu tubuh terhindar dari berbagai jenis kanker. Tingginya karotenoid pada labu juga dapat mengurangi resiko kanker prostat. Selain itu, karotenoid dalam labu sebagian besar memiliki beta-carotene yang merupakan sumber antioksidan, yang mampu mencegah resiko penuan dini.

4.  Memperbaiki Masalah Penapasan. Sebagai salah satu bahan makanan yang mengandug zat antioksidan dalam jumlah tinggi, labu serta merta mampu meredakan masalah yang terjadi dibagian pernapasan salah satunya adalah asma dan membantu anda untuk memiliki pola pernapasan yang normal.

5.  Menyehatkan Tulang. Salah satu unsure yang baik kesehatan tulang adalah kalsium. Kabar gembiranya adalah, para peneliti menemukan kandungan tersebut dalah buah labu. Kandungan kalsium pada labu baik untuk kesehatan tulang. Selain itu, labu juga membantu mengurangi rasa sakit pada tulang yang disebabkan oleh penyakit arthritis osteoporosis.

Pages ( 1 of 2 ): 1 2Berikutnya »

Tinggalkan komentar

Show Buttons
Hide Buttons