Tanda-Tanda Lapar Palsu Pada Bayi

Dalam pemberian MPASI tidak selamanya berjalan mudah, seringkali orang tua merasa putus asa karena ditolak oleh bayi. Mengapa bayi sering kali menolak MPASI , mungkinkah bayi anda mengalami lapar palsu. Untuk mengenali tanda-tanda bahwa bayi anda mengalami lapar palsu anda, berikut adalah artikel yang akan membantu anda dalam mengenali tanda-tanda lapar palsu pada bayi.

Taukah anda bahwa bayi seringkali memberikan tanda lapar palsu. Lapar atau haus palsu pada bayi membuat ibu mengira bahwa bayi anda membutuhkan ASI. Bahkan pada malam hari ketika bayi terlihat lapar membuat ibu menyusui meluangkan waktunya memenuhi kebutuhan bayi anda. Padahal mungkin saja bayi anda sedang mengalami lapar palsu.

Lapar palsu pada bayi seringkali membuat ibu merasa khawatir apabila ASI tidak mencukupi kebutuhan bayi. Sehingga seringkali ibu memberikan susu formula dikarenakan ibu hamil khawatir akan membuat bayi kurang mendapatkan makanan karena seringkali bayi terlihat lapar.

Pages ( 1 of 2 ): 1 2Berikutnya »

Tinggalkan komentar

Show Buttons
Hide Buttons