Cara Mengatasi Bayi yang Bosan

Tangisan bayi yang merasakan kebosanan biasanya disertai dengan keinginan bayi untuk berpindah. Ditandai dengan kaki dan tangan yang meronta-ronta. Memberikan isyarat pada anda bahwa bayi anda membutuhkan kondisi yang nyaman. Rasa bosan yang dialami oleh bayi salah satunya dikarenakan berada pada ruangan yang lama hingga membuatnya monoton.

Ketika mengatasi rasa bosan pada bayi orang tua meski harus mempunyai cara yang berbeda, terlebih apabila anda melibatkan bayi anda pada sebuah acara hingga waktu berakhir. Untuk membantu anda dalam mengatasi bayi yang bosan, kami akan  memberikan cara dalam mengatasi bayi yang bosan.

Berikut adalah beberapa cara yang dapat anda lakukan untuk mengatasi bayi yang bosan :

1.    Bereaksi spontan

Dalam mengatasi bayi yang bosan anda dapat melakukan reaksi yang membuat bayi anda mengalihkan kebosanannya. Reaksi yang spontan dapat anda lakukan tanpa menggunakan alat bantu, misalnya saja dengan mengeluarkan suara suara yang membuatnya tertarik atau mengajaknya mengalihkan pandangan pada sesuatu yang mencolok sehingga mengusir kebosannnya. Dengan reaksi yang responsive akan membantu mengalihkan bayi anda ketika suasana bosan.

2.    Berikan Ruang Gerak

Ketika bayi anda diajak pada sebuah acara keluarga, maka anda dapat membebaskannya untuk bermain di matras atau di kereta dorongnya dengan mainan favoritnya. Berikan kebebasan pada bayi anda untuk berekspresi. Sesekali anda dapat membuatnya menjadi pusat perhatian dan memberikan sapaan sehingga bayi anda tidak larut dalam kebosanan.

3.    Membawa Benda Favorit

Pages ( 1 of 2 ): 1 2Berikutnya »

Tinggalkan komentar

Show Buttons
Hide Buttons