Apakah Kondisi Panggul Sempit dapat Melahirkan Normal?

Pada umumnya kesempitan panggul dibedakan menjadi empat golongan yaitu kesempitan pintu atas panggul, kesempitan bidang bawah panggul, kesempitan yang terjadi pada pintu bawah panggul atau kombinasi kesempitan pintu atas panggul, bagian tengah dan bagian pintu bawah panggul. Panggul sempit dapat diderita ibu hamil  yang mendapatkan beberapa resiko kesehatan yang berhubungan dengan pertumbuhan tulang panggul, kelainan yang terjadi pada tulang belakang seperti bungkuk, adanya kelainan pada bentuk tulang pinggang, selain itu bagi ibu yang pernah mengalami radang tulang dapat membuat kondisi lebih parah pada panggul dan beberapa kondisi lainnya yang berhubungan dengan kondisi cacat pada persendian tulang paha dan kelainan yang dialami oleh ibu hamil pada bentuk kaki. Meskipun jarang terjadi akan tetapi kondisi ibu hamil yang memiliki tinggi badan kurang dari 145cm dapat beresiko memiliki panggul yang sempit.

Beberapa wanita yang memiliki panggul sempit menjadi khawatir dengan kondisi perkembangan bayi, berikut adalah pengaruh panggul sempit terhadap kehamilan dan persalinan :

A.    Pada saat kehamilan

  1. Beberapa kondisi akan mengakibatkan gangguan peredaran darah atau primi gravida fundus  dikarenakan kepala janin yang terhalang.
  2. Kepala bayi mengalami kesulitan turun pada bulan persalinan meskipun beberapa kondisi kepala bayi dapat turun mendekati beberapa proses persalinan.
  3. Berisiko menimbulkan posisi sungsang pada bayi.
  4. Pada umumnya bayi yang terlahir dari ibu yang memiliki panggul sempit lebih kecil dari berat bayi normal.

B.    Pada saat Persalinan

Pages ( 1 of 2 ): 1 2Berikutnya »

Tinggalkan komentar

Show Buttons
Hide Buttons